fnc muslimah

"Sesungguhnya Allah Ta'ala tidak melihat bentuk tubuhmu & tidak pula melihat ketampananmu, tetapi Allah melihat hatimu." (HR.Muslim)

"Barangsiapa memberi, menolak, mencintai, membenci, dan menikah karena Allah, maka sempurnalah imannya." (HR.Abu Dawud)

"Yang muda mendahului memberi salam kepada yg tua, yg lewat kepada yg duduk, dan yg berjumlah sedikit kepada yg banyak." (HR.Bukhari)

"Ya Allah, berkahilah umatku di waktu pagi. Semoga keberkahan selalu tercurah bagi umatku yg beraktifitas di pagi hari." (HR.Thabrani)

"Bila kamu memohon sesuatu kepada Allah 'Azza wajalla maka mohonlah dengan penuh keyakinan bahwa do'amu akan terkabul." (HR.Ahmad)

"Sesungguhnya orang mukmin dengan budi pekerti yang baik dapat mengejar derajat orang yang selalu berpuasa dan shalat malam." (HR.Abu Dawud)

"Ya Allah, aku berlindung kepada-Mu dari siksa kubur, neraka jahanam, fitnah kehidupan & setelah mati, dan dari fitnah dajjal." (HR.Bukhari)
Bersemangatlah atas hal-hal yg bermanfaat bagimu. Minta tolonglah pada Allah, jangan engkau lemah." (HR.Muslim)

"Sesungguhnya dari sifat malu itu terdapat ketenangan, sesungguhnya dari sifat malu itu terdapat ketentraman." (HR.Bukhari)

"Sesungguhnya Allah SWT tidak akan melihat pada tubuh & rupamu, tetapi ia akan melihat kepada hatimu & amalmu (perbuatanmu)." (HR.Muslim)
Rasulullah SAW bersabda : "Tidaklah rahmat itu dicabut kecuali dari orang-orang yang celaka." (HR. Hakim)

"Obrolan yg baik adalah lebih baik daripada berdiam, dan berdiam adalah lebih baik daripada obrolan yg buruk (tidak bermanfaat)." (HR.Hakim)

"Tiga perbuatan yg sangat baik yaitu, orang yg berdzikir kepada Allah, saling nasehat-menasihati, & menyantuni saudara2nya." (HR.Ad-Dailami)

"Sia-sialah pengabdian seorang kepada Allah apabila ia menganggap rendah sesama manusia." (Hazrat Inayat Khan)

"Siapa yang tdk pandai mensukuri nikmat yg sedikit maka tidak akan dapat mensyukuri nikmat yg banyak." (HR Musllim)

"Sebaik-baik kamu sekalian adalah orang yg belajar dan mengajarkan Al Quran." (HR Muslim).

"Sesungguhnya hari paling utama adlh Jum'at, perbanyaklah shalawat atasku pd hari itu, krn shalawatmu pasti disampaikan pdku." (HR.AbuDaud)

"Barangsiapa membaca surat Al-Kahfi pada hari Jum'at maka ia akan disinari oleh cahaya di antara dua jum'at." (HR.Hakim)

"Perempuan yg menegakkan shalat 5 waktu, berpuasa Ramadhan, taat suami, akan masuk surga dari pintu mana saja dia suka." (HR.Bukhari)

"Lihatlah orang yang di bawahmu, dan jangan lihat orang di atasmu, agar engkau tidak meremehkan karunia Allah." (HR.Bukhari-Muslim)

"Rasulullah Saw: Khianat paling besar adalah bila seorang penguasa memperdagangkan rakyatnya." (HR.Thabrani)

"Peliharalah imanmu dgn perbnyk sedekah, bentengilah hartamu dgn keluarkan zakat, tolaklah bencana dgn berdoa pd Allah" (Ali bin Abi Thalib)

"Rasulullah ditanya peranan kedua orang tua. Beliau jawab: 'Mereka adlh (yg mnyebabkan) surgamu atau nerakamu'." (HR.Ibnu Majah

"Allah tidak menyukai tiga perkara yaitu; banyak bicara, banyak bertanya (yg berlebihan), serta menyia-nyiakan harta." (HR.Muslim)
Label:
0 Responses

Posting Komentar